Kelompok Separatis Kurdi Sangkal Keterlibatan dalam Ledakan di Istanbul

Diana Mariska Suara.Com
Selasa, 15 November 2022 | 17:02 WIB
Kelompok Separatis Kurdi Sangkal Keterlibatan dalam Ledakan di Istanbul
Anak-anak meletakkan bunga di tugu peringatan darurat untuk para korban di lokasi ledakan bom di Jalan Istiklal, Istanbul, Turki, Senin (14/11/2022). [Yasin AKGUL/AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Upaya untuk mengalahkan Turki dan rakyat Turki melalui terorisme akan gagal hari ini seperti yang mereka lakukan kemarin dan akan gagal lagi besok," sebut Erdogan dalam konferensi pers.

Otoritas Turki telah mengonfirmasi bahwa jumlah korban tewas telah naik dari enam menjadi delapan orang. Sementara itu, 81 orang lainnya terluka, dan dua di antaranya berada dalam “kondisi kritis”.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI