Momen Ganjar Diteriaki Presiden Indonesia Hingga Presiden Rambut Putih di Rapimwil PPP

Iwan Supriyatna Suara.Com
Selasa, 29 November 2022 | 04:53 WIB
Momen Ganjar Diteriaki Presiden Indonesia Hingga Presiden Rambut Putih di Rapimwil PPP
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, tak henti-hentinya diteriaki Ganjar Presiden, Hidup Ganjar, Ganjar Pranowo Presiden hingga yang masih hangat diperbincangkan Presiden Rambut Putih.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Seperti diketahui, Presiden Joko Widodo (Jokowi) kembali memberikan sinyal dukungan kepada Ganjar Pranowo. Sinyal dukungan ditunjukkan Jokowi saat menghadiri kegiatan relawan Nusantara Bersatu di Stadion Gelora Bung Karno (GBK) pada Minggu (27/11) kemarin.

Di hadapan ribuan relawannya, Jokowi menyampaikan bahwa pemimpin yang memikirkan rakyat memiliki keriput di wajahnya dan berambut putih. Sosok itu disebut-sebut adalah Ganjar Pranowo.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI