Bacaan Doa Tahiyat Akhir Lengkap Sampai Salam yang Benar, Yuk Simak!

Senin, 22 Mei 2023 | 21:30 WIB
Bacaan Doa Tahiyat Akhir Lengkap Sampai Salam yang Benar, Yuk Simak!
Ilustrasi sholat - Bacaan Doa Tahiyat Akhir Lengkap Sampai Salam yang Benar, Yuk Simak! (Pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Assalaamu alaikum wa rahmatullah."

Artinya: "Semoga keselamatan dan rahmat Allah dilimpahkan kepadamu."

Doa tahiyat akhir:

"Allaahumma inni a'uudzubika min 'adzaabil qabri wa min 'adzaabinnaari jahannama wa min fitnatil mahyaa wal mamaati wa min fitnatil masiihid dajjaal."

Artinya: "Ya Allah, sesungguhnya aku berlindung kepada-Mu dari azab Jahannam, azab kubur, dari fitnah kehidupan dan kematian, dan dari keburukan fitnah Dajjal."

Demikian penjelasan bacaan doa tahiyat akhir lengkap sampai salam yang benar. Semoga tulisan ini bermanfaat.

Kontributor : Rima Suliastini

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI