Adu Harta Tutut Soeharto vs Jusuf Hamka: Didebatkan Jadi Pemilik CMNP, Tajir Siapa?

Ruth Meliana Suara.Com
Sabtu, 17 Juni 2023 | 15:26 WIB
Adu Harta Tutut Soeharto vs Jusuf Hamka: Didebatkan Jadi Pemilik CMNP, Tajir Siapa?
Siti Hardiati Rukmana alias Tutut (suara.com/Nikolaus Tolen)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jusuf sendiri tak ada dalam jajaran pemegang saham langsung. Begitu pun dengan Tutut Soeharto serta kerabatnya dari Keluarga Cendana.

Kepemilikan saham di CMNP rata-rata dipegang perusahaan yang terdaftar di Singapura, yakni BP2S SG/BNP Paribas Wealth Management Singapore Branch yang diketahui mencapai 58,95 persen.

Meski begitu, memang agak sulit mencari tahu siapa sosok di balik pemegang saham mayoritas CMNP atau pemilik perusahaan tersebut.

Kontributor : Xandra Junia Indriasti

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI