IKN Ditargetkan Beroperasional di Akhir 2024, Tapi Basuki Ungkap Kendala Ini

Chandra Iswinarno Suara.Com
Jum'at, 06 Desember 2024 | 09:20 WIB
IKN Ditargetkan Beroperasional di Akhir 2024, Tapi Basuki Ungkap Kendala Ini
Gambar dari udara ini menunjukkan Istana Kepresidenan Indonesia yang baru (tengah) di calon ibu kota Nusantara di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Kamis (11/7/2024). [STRINGER / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Secara umum, Basuki menekankan bahwa pembangunan IKN tak hanya berfokus pada aspek fisik, tetapi juga aspek nonfisik yang meliputi penataan kawasan Sepaku dengan pendekatan sosial dan rekayasa masyarakat (socio-engineering).

"Pembangunan ini bukan sekadar 'engineering', tetapi juga harus mempertimbangkan dinamika masyarakat setempat. Peran PII sangat penting dalam hal ini," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI