Baca 10 detik
- DPR RI resmi menyetujui Thomas Djiwandono sebagai Deputi Gubernur Bank Indonesia pada Rapat Paripurna ke-12 hari ini.
- Komisi XI DPR RI menetapkan Thomas, keponakan Presiden Prabowo, usai uji kelayakan dan kepatutan hari Senin (26/1/2026).
- Thomas menggantikan Yuda Agung yang mengundurkan diri dan dinilai figur profesional yang diterima semua fraksi.
Terkait kekhawatiran minimnya rekam jejak Thomas di bidang moneter, Misbakhun menilai latar belakang Thomas di bidang fiskal justru akan menjadi kekuatan yang saling melengkapi dalam Dewan Gubernur BI.