Nyaman dan Fitur Melimpah, Harga Toyota Sienta Bekas Malah Terjun Bebas

Cesar Uji Tawakal Suara.Com
Rabu, 07 Februari 2024 | 16:24 WIB
Nyaman dan Fitur Melimpah, Harga Toyota Sienta Bekas Malah Terjun Bebas
Toyota Sienta welcab, perhatian captain seat yang bisa dioperasikan langsung pun memakai bluetooth [PT Toyota astra Motor via ANTARA News HQ].

Suara.com - Toyota Sienta kini makin cocok jadi mobil keluarga, seiring dengan harganya yang kian terjangkau.

Bahkan menurut pantauan Suara.com di sejumlah situs jual beli kendaraan bekas, harga mobil MPV ini sudah setara LCGC baru, setidaknya per Februari 2024.

Perlu diketahui bahwa ketika masih dijual secara resmi, mobil yang satu ini dibanderol dengan harga mulai dari 325 jutaan rupiah hingga 419,9 juta.

Namun kini, harga mobil bekas tipe tersebut berkisar di angka 130 jutaan hingga 190 jutaan tergantung tahun produksi dan kondisinya.

Sebagai informasi, pajak tahunan dari mobil ini berkisar di angka 1,8 juta hingga 4,8 juta rupiah.

Toyota Sienta terbaru diperkenalkan di Thailand, Selasa (6/8/2019). [toyota.co.th]
Toyota Sienta terbaru diperkenalkan di Thailand, Selasa (6/8/2019). [toyota.co.th]

Spesifikasi dan fitur

Mobil keluarga ini mengusung mesin 2NR-FE dengan kapastias 1500cc yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 105 hp di 6.000 rpm, dengan torsi maksimal 140 Nm pada putaran mesin 4.200 rpm.

Mobil ini mampu mengangkut 7 orang berkat adanya tiga baris kursi yang tersemat di kabin.

Dalam kondisi standar, mobil ini dibekali dengan pemutar musik dan radio AM/FM yang sanggup memutar CD, MP3, USB dan juga bluetooth.

Baca Juga: Kijang Innova Lawas Melawan Kodrat: Mobil Penumpang Disulap Jadi Warteg Keliling

Selain itu, ada juga banyak fitur keamanan semisal airbag, rear parking kamera, hill start assist, ABS, EBD dan masih banyak lagi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI