5 Rekomendasi Mobil Sedan Bekas Seharga Honda CBR150R: Gaya Berkelas, Irit BBM

Husna Rahmayunita Suara.Com
Rabu, 09 Juli 2025 | 11:14 WIB
5 Rekomendasi Mobil Sedan Bekas Seharga Honda CBR150R: Gaya Berkelas, Irit BBM
Mobil sedan. [Pixabay]

Suara.com - Hendak mencari mobil sedan dengan budget seharga Honda CBR150R? tak perlu gusar, beragam pilihan mobil bekas tersedia.

Mobil sedan bekas digemari banyak karena beberapa faktor mulai dari desain yang elegan dan terkesan mewah, nyaman, irit BBM hingga suspensi terbaik.

Harga sedan bekas bervariasi, ada yang seharga Honda CBR150R terbaru yang dibanderol Rp39 juta hingga Rp43 juta per Juli 2025.

Dengan budget Rp40 jutaan, berikut 5 rekomendasi mobil sedan bekas yang bisa dilirik.

1. BMW 3 Series Grand Turismo

Ilustrasi mobil BMW. (pixabay/Laney5569)
Ilustrasi mobil BMW. (pixabay/Laney5569)

Siapa tak mengenal BMW? mobil buatan perusahaan otomotif Jerman ini dikenal stylish dengan performa yang dapat diandalkan.

Di bursa kendaraan bekas, BMW 3 Series Grand Turismo tahun 1993 dijual seharga Rp39 juta. Kapasitas mesinnya 2.0 liter.

Mobil sedan bertransmisi manual ini memiliki kabin yang nyaman untuk menampung 5 penumpang. Cocok digunakan keluarga kecil.

Mobil tersebut juga telah dilengkapi anti lock braking system (ABS) untuk mendukung fitur keselamatan.

Baca Juga: Daftar Harga Mobil Bekas Kelas SUV 1500cc per Juli 2025: Tahun Muda, Mulai Rp100 Jutaan

2. Toyota Corona

Toyota Corona (1994). (OLX)
Toyota Corona. (OLX)

Ini merupakan mobil yang populer di Indonesia pada era 1970-an dan menjadi salah satu terfavorit di kelasnya.

Corona mengusung mesin 1.600 cc dengan jenis bahan bakar bensin. Jenis transmisi manual, kapasitas 5 penumpang.

Mobil bekas merek Jepang ini dapat dipertimbangkan sebagai kendaraan harian karena performanya mumpuni dan desainnya tak lekang waktu.

Di situs jual beli kendaraaan bekas Toyota Corona keluaran 1993 ditawarkan Rp39,9 juta.

3. Mitsubishi Lancer

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI