Survei Fortinet: "Branch-Office-of-One" Tetap Jadi Tantangan bagi Keamanan Jaringan di Era Kerja Hybrid

Iman Firmansyah Suara.Com
Rabu, 31 Mei 2023 | 09:55 WIB
Survei Fortinet: "Branch-Office-of-One" Tetap Jadi Tantangan bagi Keamanan Jaringan di Era Kerja Hybrid
Fortinet menjembatani kesenjangan keahlian serta memberikan pengetahuan dan kesadaran yang diperlukan tentang keamanan siber kepada seluruh karyawan perusahaan. (Dok: Fortinet)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Di Fortinet, kami berkomitmen menjembatani kesenjangan keahlian serta memberikan pengetahuan dan kesadaran yang diperlukan tentang keamanan siber kepada seluruh karyawan perusahaan. Solusi SASE Vendor Tunggal kami bertujuan menyederhanakan pengelolaan kebijakan keamanan dan meningkatkan pengalaman pengguna bagi karyawan jarak jauh, guna membantu perusahaan Indonesia mengatasi tantangan keamanan akibat perubahan tenaga kerja,” paparnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI