- Kaffarah
Jika seseorang dengan sengaja menunda mengganti puasa qadha sampai Ramadhan berikutnya, maka dia bisa dikenakan kaffarah, yaitu memberi makan kepada orang miskin atau berpuasa tambahan sebagai bentuk penebusan.
Jadi, bagi Muslim yang punya hutan puasa pastikan untuk mengganti puasa qadha sebelum Ramadhan berikutnya datang agar tidak terlewatkan dan bisa menyelesaikan kewajiban tersebut sesuai dengan tuntunan agama.
Demikian informasi mengenai kapan terakhir bayar utang puasa qadha Ramadhan yang perlu diketahui oleh umat Muslim. Semoga informasi ini bermanfaat!
Kontributor : Ulil Azmi