Dubai, Pusat Hotel Bintang Lima Terbesar di Dunia

Doddy Rosadi Suara.Com
Minggu, 03 Agustus 2014 | 08:00 WIB
Dubai, Pusat Hotel Bintang Lima Terbesar di Dunia
Salah satu interior hotel bintang lima di Dubai. (Shutterstock)

Suara.com - Kota Dubai menjadi salah satu pusat hotel bintang lima terbesar di dunia. Meski mendapat saingan dari sejumlah kota lain di dunia, tingkat hunian hotek di Dubai selalu di atas 80 persen pada triwulan pertama 2014.

“Dubai telah menjadi salah satu pusat hotel bintang lima di kota besar di dunia dan juga mempunyai tingkat hunian hotel tertinggi,” kata Chiheb Ben-Mahmoud, Wakil Presiden Eksekutif Middle East and Africa at Jones Lang LaSalle.

Kata Ben, Dubai dianggap sebagai kota yang trendi dan dinamis. Itulah yang membuat banyak perancang hotel antre untuk membuat hunian bintang lima di Dubai.

Berdasarkan laporan yang ditulis New York Times, sejumlah hotel bintang lima yang akan segera dibandun di Dubai antara lain hotel yang akan dirancang Roberto Cavalli yaitu Palazzo Versace yang akan dibuka pada 2015.

Sementara itu, hotel bintang lima tertinggi di dunia yaitu The Armani dibuka pada 2010 lalu dan dirancang oleh Giorgo Armani dan Emaar Proprties.

“Seperti segmen hotel bintang lima lainnya, perancang hotel mengidentifikasi Dubai sebagai pasar yang penting untuk memperkuat bisnis,” kata Ben.

Tahun ini, ada sejumlah hotel baru yang dibuka di Dubai antara lain  Waldorf-Astoria, Sofitel Dubai the Palm dan Anantara Dubai the Palm.(Emirates247)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI