Ahli Pertanian: Bercocok Tanam Jadi Solusi Penghasilan di Tengah Pandemi

Iwan Supriyatna Suara.Com
Selasa, 02 Juni 2020 | 10:33 WIB
Ahli Pertanian: Bercocok Tanam Jadi Solusi Penghasilan di Tengah Pandemi
Seorang warga menanam sayuran dengan sistem hidroponik di pekarangan rumahnya. [ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah]

Dalam menjalankan pelatihan termasuk bercocok tanam, juga menerapkan protokol kesehatan mulai dari menjaga jarak, menggunakan masker, serta mencuci tangan setelah beraktivitas seluruhnya dijalankan.

Kemudian selama dilapangan selain melibatkan rekan-rekan sesama pekerja pariwisata juga dari keluarga serta tetangga. Sehingga pekerjaan menjadi jauh lebih ringan.

Secara terpisah Anton Apriyantono menegaskan dengan masuknya era normal baru, sektor pertanian diharapkan juga bisa menjadi jaring pengaman sosial mengingat pelatihannya tidak terlalu sulit namun dampak yang diberikan sangat besar.

Jabodetabek menjadi percontohan pertanian perkotaan meski di lahan yang sempit namun dengan optimalisasi akan memberikan panen yang melimpah.

"Kuncinya tekun dan memiliki kemauan untuk mempelajari cara bertani," ujarnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI