Pengertian Kegiatan Usaha Bidang Jasa dan Contoh Dalam Kehidupan Sehari-hari

M Nurhadi Suara.Com
Rabu, 01 Desember 2021 | 06:37 WIB
Pengertian Kegiatan Usaha Bidang Jasa dan Contoh Dalam Kehidupan Sehari-hari
Ilustrasi
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Laundry

Laundry termasuk kegiatan usaha di bidang jasa yang mudah ditemukan. Jenisnya pun makin beragam mulai dari laundry pakaian hingga laundry sepatu. Jasa laundry memiliki pasar yang menjanjikan karena kini banyak orang-orang bekerja yang tidak sempat mengurus aktivitas rumah tangga.

5. Servis Barang Elektronik

Usaha bidang jasa selanjutnya adalah membuka layanan servis barang elektronik seperti laptop, mesin cuci, atau ponsel. Keahlian servis barang ini mulanya bisa diperoleh lewat kursus ketrampilan sebelum mengaplikasikannya dalam sebuah usaha. Servis barang elektronik kini memiliki pasar yang beragam mengingat hampir semua barang di era modern kini berbasis elektronik.

Kontributor : Nadia Lutfiana Mawarni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI