Peresmian Solar Panel Kedua PT Anugerah Pharmindo Lestari di Medan

Iwan Supriyatna Suara.Com
Jum'at, 12 Agustus 2022 | 06:38 WIB
Peresmian Solar Panel Kedua PT Anugerah Pharmindo Lestari di Medan
PT Anugerah Pharmindo Lestari (APL), sebagai perusahaan penyedia jasa layanan di bidang kesehatan terkemuka, meresmikan solar panel yang kedua kalinya.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain di fasilitas APL Medan, APL juga telah memasang PLTS Atap atau Panel Surya di National Distribution Center, Cikarang, yang telah diresmikan pada April 2022. Hal ini sejalan dengan program Kementerian ESDM terkait dengan implementasi PLTS (Pembangkit Listrik Tenaga Surya Atap).

Melalui perwujudan nyata program-program Sustainability, APL berharap APL dapat memberikan dampak positif bagi lingkungan secara langsung.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI