- Promo tidak dikenakan biaya apapun kepada peserta.
- Bank Saqu bersama Re.juve memiliki hak untuk meninjau dan melakukan penyesuaian terhadap syarat dan ketentuan promo sewaktu-waktu dengan memberikan pemberitahuan melalui situs web resmi, aplikasi Bank Saqu, atau kanal komunikasi resmi lainnya.
- Semua keputusan, ketentuan, dan perubahan yang ditetapkan tidak dapat digugat.
- Bank Saqu berhak untuk menolak, memblokir, atau membatalkan transaksi maupun akun Nasabah apabila ditemukan indikasi penyalahgunaan, kecurangan, atau aktivitas mencurigakan lainnya.
- Dengan mengikuti program promo ini, Nasabah dianggap telah memahami dan menyetujui seluruh ketentuan yang berlaku.
- Baik Bank Saqu maupun Nasabah sepakat untuk saling membebaskan dari segala tuntutan, klaim, dan kerugian yang mungkin timbul sehubungan dengan program ini, akibat kelalaian masing-masing pihak.
- Bank Saqu adalah bank yang berizin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Bank Indonesia (BI), serta termasuk peserta program penjaminan Lembaga Penjamin Simpanan (LPS).
Jika kamu memiliki pertanyaan lebih lanjut terkait promo Re.juve atau layanan Bank Saqu, silakan hubungi Customer Care Bank Saqu di nomor 1500388 atau (021) 30003388, atau bisa juga mengirimkan email ke [email protected].
Jadi, tunggu apa lagi? Manfaatkan promo Re.juve ini untuk tetap sehat, segar, dan hemat setiap minggunya bersama Bank Saqu!
Baca Juga: Cek Promo Hyfresh Hari Ini, Belanja Kebutuhan Harian Makin Hemat
Kontributor : Rishna Maulina Pratama