Peminum Kopi Unggul Dalam Lawan Kanker Usus dan Berita Populer Lainnya

Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Minggu, 20 September 2020 | 18:35 WIB
Peminum Kopi Unggul Dalam Lawan Kanker Usus dan Berita Populer Lainnya
Ilustrasi minum kopi. (sumber: visualphotos)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. CDC Kembali Ubah Pedomannya, Orang Tanpa Gejala Perlu Dites Virus Corona

Ilustrasi CDC (Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serika). [ANDREW CABALLERO-REYNOLDS / AFP]
Ilustrasi CDC (Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serika). [ANDREW CABALLERO-REYNOLDS / AFP]

Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) Amerika Serikat kembali mengoreksi pedomannya tentang siapa saja yang harus menjalani tes virus corona.

Fox News melaporkan, pada Jumat (18/9/2020) CDC mengumumkan bahwa orang-orang yang berkontak dengan orang terinfeksi Covid-19 harus dites, bahkan jika mereka tidak menunjukkan gejala.

Baca selengkapnya

4. Update Covid-19 di Dunia: Kasus Terbanyak Terjadi di Benua Asia

Virus Corona (coronavirus) Covid-19. (Shutterstock)
Virus Corona (coronavirus) Covid-19. (Shutterstock)

Virus corona masih mewabah di 215 negara di dunia. Negara di setiap benua telah terinfeksi virus jenis SARS COV-2 itu dan benua Asia jadi yang terbanyak memiliki jumlah kasus positif Covid-19.

Dikutip dari situs worldometers.info, per Minggu, 20 September 2020, pukul 06.38 GMT, ada 9.352.554 kasus positif virus corona di benua terluas di dunia itu. Sedangkan negara-negara dari benua lain, seperti Eropa 4.402.397 kasus, Amerika Utara 8,307,912 kasus, Amerika Selatan 7.490.758 kasus, Afrika 1.406.599 kasus, dan Oceania 30.557 kasus.

Baca selengkapnya

5. Deteksi Demensia Alzheimer Bisa Dari Usia Muda, Begini Caranya

Baca Juga: Ini Dia, Gadis Penjual Kopi Berparas Cantik yang Viral di Banyumas

Ilustrasi perempuan dementia. (Shutterstock)
Ilustrasi perempuan dementia. (Shutterstock)

Gejala demensia alzheimer terutama pada orang tua seringkali tidak terkenali dengan baik. Hal ini lantaran, gejalanya mirip dengan kondisi lupa pada umumnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI