Hampir Sebulan Vaksinasi Berjalan, Menkes Budi Klaim Kasus Positif Turun

Senin, 08 Februari 2021 | 06:15 WIB
Hampir Sebulan Vaksinasi Berjalan, Menkes Budi Klaim Kasus Positif Turun
Vaksinator memindahkan vaksin COVID-19 Sinovac ke dalam alat penyuntik sebelum disuntikkan ke tenaga kesehatan di Rumah Sakit Darurat Penanganan COVID-19 Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta, Jumat (22/1/2021). [Suara.com/Angga Budhiyanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dari jumlah itu, ada tambahan 163 orang meninggal sehingga total menjadi 31.556 jiwa meninggal dunia.

Kemudian, ada tambahan 10.806 orang yang sembuh sehingga total menjadi 949.990 orang lainnya dinyatakan sembuh. Sementara kasus suspek hari ini mencapai 76.029 orang.

Angka tersebut didapatkan dari hasil pemeriksaan 41.526 spesimen dari 30.900 orang yang diperiksa hari ini.

Total spesimen yang sudah diperiksa sejak kasus pertama covid-19 hingga hari ini adalah 9.685.379 spesimen dari 6.445.583 orang.

Tercatat sudah 34 provinsi dan 510 kabupaten/kota yang terinfeksi virus Covid-19.

Data kemarin, positif 1.159.166 orang, 176.194 orang kasus aktif, 951.388 orang sembuh, dan meninggal 31.584 jiwa.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI