Jangan Abaikan, Ini 5 Tanda Virus Corona Covid-19 Pengaruhi Aliran Darah!

Selasa, 23 Februari 2021 | 18:46 WIB
Jangan Abaikan, Ini 5 Tanda Virus Corona Covid-19 Pengaruhi Aliran Darah!
Ilustrasi virus corona, covid-19. (Pexels/@Anna Nandhu Kumar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kerusakan pembuluh darah tepi juga dapat menyebabkan ruam biru-ungu-merah di dekat kulit pada mereka yang dites positif terkena virus.

4. Risiko stroke

Virus corona juga dikaitkan dengan peningkatan risiko stroke di antara pasien asimtomatik, bergejala ringan dan berat. Bahkan mereka yang tidak memiliki riwayat penyakit jantung bisa mengalami stroke mendadak.

Risiko stroke ini meningkat sebagai kemungkinan komplikasi yang disebabkan oleh aliran darah tidak normal atau pembekuan.

5. Kerusakan paru-paru dan jantung

Kerusakan yang ditimbulkan virus corona Covid-19 bisa berdampak pada kedua organ vital, yakni jantung dan paru-paru. Menurut banyak dokter, penyebab pasien sehat bisa menderita masalah ini adalah pembekuan darah akut akibat Covid-19.

Tekanan yang meningkat, pembekuan bisa menyebabkan gangguan dan gejala parah berminggu-minggu atau berbulan-bulan setelah melawan virus corona.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI