Prancis Uji Coba Gelar Konser Terapkan Protokol Kesehatan yang Ketat

Senin, 31 Mei 2021 | 19:25 WIB
Prancis Uji Coba Gelar Konser Terapkan Protokol Kesehatan yang Ketat
Ilustrasi Konser (Pexels/9149 foto)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Anggota kedua grup akan diuji lagi minggu depan. Hasil percobaan akan diungkapkan pada akhir Juni.

"Kami telah melihat tetangga Eropa kami melakukan jenis eksperimen yang sama dan mereka menunjukkan hasil yang cukup bagus," kata Lucas Bauneche, juga 22 tahun. "Tidak ada alasan untuk hal ini menjadi buruk di sini."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI