Termasuk Shiitake, Berikut 3 Jenis Jamur yang Bisa Jadi Obat

Minggu, 13 Juni 2021 | 17:05 WIB
Termasuk Shiitake, Berikut 3 Jenis Jamur yang Bisa Jadi Obat
Ilustrasi jamur shiitake. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"[Bisa] dimasak menjadi semua jenis hidangan, bisa dimakan mentah, tapi biasanya dimasak," kata Kessler. 

Petani memanen jamur tiram di Cipocok Jaya, Serang, Banten, Minggu (28/6). [ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman]
Petani memanen jamur tiram di Cipocok Jaya, Serang, Banten, Minggu (28/6). [ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman]

3. Jamur tiram

Penelitian telah menunjukkan bahwa jamur tiram mengandung antioksidan dan dapat membantu mengurangi risiko penyakit tertentu seperti kanker, penyakit jantung, obesitas, dan diabetes.

"Biasanya tidak dimakan mentah, bisa ditumis, atau digunakan dalam tumisan," kata Kessler. 

"Jamur pada umumnya menawarkan nutrisi yang bagus dan rendah kalori. Mereka menyediakan selenium, vitamin B, vitamin D dan potasium yang diperlukan untuk energi dan penyerapan nutrisi, serta beta glukan yang penting untuk menurunkan peradangan dan menyediakan serat, terutama shiitake dan maitake," kata Kessler.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI