Bertahun-tahun Menikah Tapi Belum Punya Anak, Kapan Perlu Program Bayi Tabung?

Jum'at, 09 Juli 2021 | 12:19 WIB
Bertahun-tahun Menikah Tapi Belum Punya Anak, Kapan Perlu Program Bayi Tabung?
ilustrasi program bayi tabung. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Adapun beberapa risiko yang mungkin dapat terjadi ketika menjalani program bayi tabung:

  • Sindroma hiperstimulasi ovarium (ovarian hyperstimulation syndrome/OHSS), sekitar 2 persen
  • Kehamilan multipel (kembar)
  • Kehamilan ektopik
  • Pendarahan atau cidera pembuluh darah dalam rongga perut saat tindakan panen telur
  • Infeksi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI