Terpopuler Kesehatan: Kiki Fatmala Sembuh dari Kanker Paru Stadium 4, Terinfeksi 2 Varian Covid-19 Dalam 3 Minggu

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Kamis, 21 April 2022 | 21:35 WIB
Terpopuler Kesehatan: Kiki Fatmala Sembuh dari Kanker Paru Stadium 4, Terinfeksi 2 Varian Covid-19 Dalam 3 Minggu
Potret Kiki Fatmala produktif di rumah [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Kabar aktris Kiki Fatmala yang sembuh dari kanker paru stadium 4 menjadi berita terpopuler kesehatan paling banyak dibaca hari ini, Kamis (21/4/2022).

Ada juga kasus reinfeksi tercepat hingga kondisi yang membuat seks menyakitkan bagi perempuan.

Simak rangkuman berita kesehatan menarik lainnya dari Suara.com, berikut ini.

1. Kiki Fatmala Sembuh dari Kanker Paru-Paru Stadium 4, Ketahui Apa Saja Gejala Spesifiknya!

Kiki Fatmala [Herwanto/Suara.com]
Kiki Fatmala [Herwanto/Suara.com]

Aktris Kiki Fatmala mengungkap bahwa dirinya didiagnosis menderita kanker paru-paru stadium 4 pada 19 November 2021. Mengetahui kondisi kesehatannya, ia mengaku sadar bahwa kehidupannya akan berubah.

"19 November 2021, hari di mana semuanya berubah. Itu adalah hari aku didiagnosis menderita kanker paru-paru stadium 4. Aku sadar bahwa tidak akan ada lagi yang sama dan hidupku terbagi menjadi dua bagian: sebelum dan sesudah," tulis Kiki Fatmala dalam unggahan Instagram-nya, Rabu (21/4/2022).

Baca selengkapnya

2. Kasus Reinfeksi Tercepat, Wanita Ini Terinfeksi 2 Varian Virus Corona Covid-19 dalam 3 Minggu

Ilustrasi virus corona Covid-19. (Pixabay/Engin_Akyurt)
Ilustrasi virus corona Covid-19. (Pixabay/Engin_Akyurt)

Seorang wanita telah tertular virus corona Covid-19 dua kali dalam tiga minggu. Temuan ini pun merupakan kasus reinfeksi virus corona tercepat yang pernah terdeteksi.

Baca Juga: Kiki Fatmala Didiagnosis Kanker Paru-Paru Stadium Akhir, Mukjizat Tuhan Itu Nyata, Maudy: Teramat Baik

Mulanya, wanita itu terinfeksi virus corona Covid-19 varian Delta. Setelah baru saja sembuh dari infeksi Delta, ia langsung terinfeksi varian Omicron.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI