Berdampak Kurang Baik Bagi Tubuh, Hindari 5 Jenis Makanan Ini Saat Sarapan

Senin, 29 Agustus 2022 | 07:48 WIB
Berdampak Kurang Baik Bagi Tubuh, Hindari 5 Jenis Makanan Ini Saat Sarapan
Ilustrasi sarapan (Pixabay.com/Pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Muffin

Muffin merupakan makanan yang terbuat dari tepung halus, telur, minyak sayur, dan gula. Selain itu, biasanya makanan ini juga diberikan topping seperti cokelat atau krim kocok. Hal tersebut mengandung gula dan kalori yang tinggi. Oleh karena itu, mengonsumsi muffin dapat meningkatkan risiko kenaikan berat badan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI