Nikita Mirzani Dilarikan Ke RS Agar Tak Lumpuh karena Tulang Berbentuk S: Bisa Disembuhkan?

Jum'at, 06 Januari 2023 | 12:44 WIB
Nikita Mirzani Dilarikan Ke RS Agar Tak Lumpuh karena Tulang Berbentuk S: Bisa Disembuhkan?
Nikita Mirzani bersama pengacaranya, Fahmi Bachmid mendatangi Polres Metro Jakarta Selatan, Kamis (5/1/2023). Niki meminta kejelasan terkait laporannya terhadap mantan kekasihnya, Kiki The Potters. [Adiyoga Priyambodo/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sedangkan menurut situs RSUD Kabupaten Sidoarjo, lewat operasi skoliosis bisa disembuhkan, yaitu dengan cara menghentikan progresifitas atau mencegah pembengkokan semakin buruk.

Lewat operasi ini juga kelainan skoliosis bisa dikoreksi dengan cara meluruskan tulang yang bengkok.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI