Survei SMRC: PPP, PSI dan PAN Tak Lolos Ambang Batas Parlemen

Selasa, 25 April 2023 | 15:49 WIB
Survei SMRC: PPP, PSI dan PAN Tak Lolos Ambang Batas Parlemen
Direktur Riset SMRC Deni Irvani Saiful. (ANTARA/Boyke Ledy Watra)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selanjutnya Partai Hanura 1,1 persen; Partai Solidaritas Indonesia 1,0 persen; Partai Garuda 0,6 persen; Partai Gelora 0,3 persen; Partai Bulan Bintang 0,3 persen; Partai Buruh 0,2 persen; dan, Partai Kebangkitan Nusantara 0,0 persen alias tak ada yang memilih.

"Dalam survei kami, terdapat juga 31,2 persen responden yang menyatakan belum menentukan pilihan partai politiknya," kata Irvani.

Untuk diketahui, survei SMRC tersebut dilakukan melalui wawancara telepon yang disodorkan pertanyaan-pertanyaan elektabilitas partai pada kelompok pemilih kritis. Survei dilakukan pada tanggal 18 sampai 19 April 2023.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI