Satu Anak Jalanan Tewas Tertimpa Keranjang Isi Daging Ayam KFC

Reza Gunadha Suara.Com
Kamis, 15 Maret 2018 | 12:08 WIB
Satu Anak Jalanan Tewas Tertimpa Keranjang Isi Daging Ayam KFC
ILUSTRASI - Restoran cepat saji Kentucky Fried Chicken (KFC). (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Bocah laki-laki itu sempat duduk dan sebentar berbicara. Tapi beberapa detik setelahnya ia roboh, meninggal,” Nonzukiso Matshayana, saksi mata.

Matshayana mengatakan bahwa korban itu termasuk dalam kelompok anak-anak tunawisma yang menghasilkan uang dengan mencuci dan mengawasi mobil pelanggan.

Polisi setempat melakukan investigasi mengenai insiden tersebut. Namun, belum ada yang ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI