Dihajar Topan, Kapal Berisi 43 Awak dan 6.000 Ternak Hilang di Laut Jepang

Kamis, 03 September 2020 | 12:39 WIB
Dihajar Topan, Kapal Berisi 43 Awak dan 6.000 Ternak Hilang di Laut Jepang
Ilustrasi kapal hilang di tengah lautan. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Baik Australia dan Selandia Baru mengatakan telah menyediakan bantuan konsuler bagi para keluarga awak kapal.

Topan Maysak, berhembus dari Laut China timur dan bergerak ke kota pelabuhan Busan, Korea Selatan pada Kamis (3/9) pagi.

Setidaknya satu orang tewas dan lebih dari 2.200 orang di Korsel telah dievakuasi ke tempat pengungsian. Adapun 120.000 rumah di wilayah terdampak saat ini dibiarkan tanpa aliran listrik.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI