Tak hanya itu, unggahan tersebut juga dibanjiri komentar warganet yang mengaku terharu melihat video kisah keharmonisan ayah dan anak ini.
"Salut untuk dua-duanya. Bapak kerja keras, si anak juga. Harus seiring, orang tua dan anak harus satu visi biar bisa mendapatkan masa depan yang lebih baik," kata @Cempakarunni.
"Keren, salut banget banget! Semoga jadi sukses banget banget ya lalu bisa bikin Ayah ibunya sangat bahagia!" timpal @aelke dengan tampak terharu.