Riasan Dikomplain Ibu Mertua, Pengantin Auto Bete Lihat Hasil Make Up Kedua

Jum'at, 27 Agustus 2021 | 09:49 WIB
Riasan Dikomplain Ibu Mertua, Pengantin Auto Bete Lihat Hasil Make Up Kedua
Pengantin bad mood riasan dikomplain ibu mertua. (Tiktok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kita sih kan ngikutin kemauan pengantin ya, mereka maunya warna nude," jelasnya.

Hingga akhirnya, warna lipstick pengantin yang awalnya berwarna nude diganti dengan warna merah.

Pengantin bad mood riasan dikomplain ibu mertua. (Tiktok)
Pengantin bad mood riasan dikomplain ibu mertua. (Tiktok)

Pengantin Bete

Mengetahui riasannya diubah karena dikomplain ibu mertua, suasana hati pengantin langsung berubah.

Padahal awalnya, pengantin wanita itu tampak ceria melihat hasil make up yang menurutnya sudah sesuai.

Dalam video tersebut, pengantin tampak tersenyum sumringah mengetahui hasil riasan sesuai keinginannya.

Namun, setelah dikomplain ibu mertua dan warna lipsticknya diubah, pengantin itu langsung murung.

Pengantin terlihat datar saat dirias menggunakan lipstick berwarna merah.

"Sesudah ibu besan complain pengantin udah badmood," tulis keterangan dalam video itu.

Baca Juga: Pina, Potret Ibu yang Disebut Mirip Jokowi

Komentar Warganet

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI