Puan dan Cak Imin 'Wong Cilik' Bertemu di Warung Pecel, Camilan Durian Musang King Jadi Bulan-bulanan

Selasa, 27 September 2022 | 09:10 WIB
Puan dan Cak Imin 'Wong Cilik' Bertemu di Warung Pecel, Camilan Durian Musang King Jadi Bulan-bulanan
Puan Maharani dan Muhaimin Iskandar bertemu di warung pecel. (Twitter/@puanmaharani_ri)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Lagian mana ada warung pecel mejanya di tutup sama kain. Kayak acara resepsi aja," kata warganet lain.

"Gak enaknya wong cilik dijadikan jualan.. Tapi setelah berkuasa, wong cilik dihancurkan," kecam warganet.

"Maunya perncitraan ngaku wong cilik.. ewhh nyesek, ketahuan menu pecel duriannya," timpal yang lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI