Niat Qurban untuk Diri Sendiri dan Keluarga, Baca Sebelum Hewan Disembelih

Rabu, 21 Juni 2023 | 17:30 WIB
Niat Qurban untuk Diri Sendiri dan Keluarga, Baca Sebelum Hewan Disembelih
Hewan kurban - Niat Qurban untuk Diri Sendiri dan Keluarga, Baca Sebelum Hewan Disembelih (Mufidpwt/Pixabay)

Suara.com - Niat berkurban bisa dilakukan untuk diri sendiri dan keluarga. Terlebih kurban yang dilakukan oleh seorang kepala keluarga, maka pahalanya akan mengalir untuk keluarga. Berikut ini adalah bacaan niat qurban untuk diri sendiri dan keluarga. 

Nawaitu al-udhiyata bi syaatin lillahi ta’ala

Artinya:

"Saya niat berkurban untuk diri sendiri karena Allah ta’ala."

Setelah itu, bacaan niat untuk keluarga dapat disisipkan dalam doa berikut ini. 

Bismillah Allahumma taqobbal min Muhammad wa aali Muhammad, wa min ummati Muhammad. 

Artinya: “Dengan menyebut nama Allah, ya Allah terimalah kurban ini dari Muhammad, dari keluarga dan juga umat Muhammad.”

Tata Cara Menyembelih Hewan Kurban yang Benar

Menyembelih hewan kurban tidak bisa dilakukan secara sembarangan. Tata caranya mengikuti syariat Islam sebagai berikut. 

Baca Juga: Kapan Malam Takbiran Idul Adha 2023? Ini Jadwal Resmi dari Kemenag

1.  Rebahkan hewan kurban, kakinya diikat dan hadapkan ke samping tulang rusuk bagian kiri, ini dilakukan agar memudahkan saat proses penyembelihan

2. Wajib baca basmalah dan takbir  "Bismillahi Allahu Akbar" 

Artinya: "Dengan menyebut nama Allah, Allah Maha Besar" 

3. Baca sholawat Nabi SAW

Allaahumma shalli alaa sayyidinaa Muhammad, wa alaa aali sayyidinaa Muhammad 

Artinya: "Tuhanku, limpahkan rahmat untuk Nabi Muhammad SAW dan keluarganya".

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI