Contoh Pengumuman Lomba 17 Agustus Via Grup Whatsapp, Lebih Simpel dan Efektif

Selasa, 01 Agustus 2023 | 10:00 WIB
Contoh Pengumuman Lomba 17 Agustus Via Grup Whatsapp, Lebih Simpel dan Efektif
Contoh Pengumuman Lomba 17 Agustus Via Grup Whatsapp (pexels)

Suara.com -  Dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan RI pada 17 Agustus 2023, biasanya para warga akan menyelenggarakan berbagai lomba. Nah bagi panitia yang akan mengumumkan lomba via grup Whatsapp, berikut ini contoh pengumuman lomba 17 Agustus via grup Whatsapp.

Diketahui, perayaan HUT Kemerdekaan RI tahun ini sudah memasuki usia ke 78 tahun. Untuk merayakannya bisa dengan berbagai cara, salah satunya menyelenggarakan acara lomba-lomba seperti lomba panjat pinang, lomba menyanyi, lomba balap karung, lomba makan kerupuk, dan sebagainya.

Di era digital seperti sekarang ini, pengumuman lomba pun bisa disampaikan melalui chat online seperti Whatsapp. Nah bagi para panitia yang butuh referensi penyampaian pengumuman melalui chat Whatsapp, berikut ini contoh pengumuman lomba 17 Agustus via grup Whatsapp.

Contoh Pengumuman Lomba 17 Agustus via Grup Whatsapp

Dalam rangka menyambut dan memperingati HUT Kemerdekaan RI ke 78 tahun pada tanggal 17 Agustus 2023. Kami selaku panitia HUT RI akan menggelar acara lomba 17 Agustus-an.

Untuk itu, kami ingin mengundang seluruh warga untuk turut berpartisipasi dalam acara lomba 17 Agustus-an yang akan kami selenggerakan ini. Adapun lomba 17 Agustus-an ini akan diselenggarakan pada:

Hari/Tanggal : Kamis, 17 Agustus 2023
Waktu : Pukul 09.00 WIB hingga selesai
Tempat : Lapangan Rumpun Kelapa

Berikut ini jenis lomba 17-an yang akan dilaksanakan:

- Lomba menyanyi (untuk anak-anak dan dewasa)

Baca Juga: Bendera Merah Putih: Sejarah dan Makna yang Mendalam

- Lomba balap karung (untuk anak-anak)

- Lomba makan kerupuk (untuk anak-anak)

- Lomba panjat pinang (untuk bapak-bapak)

- Lomba kelereng (untuk anak-anak)

- Lomba sepak bola (untuk dewasa dan bapak-bapak)

- Lomba tarik tambang (untuk dewasa)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI