Ngaku Sudah Pengalaman Rasakan Macet Parah saat Nonton Konser di JIS, RK: Sampai 4 Jam Keluarnya

Jum'at, 13 September 2024 | 17:28 WIB
Ngaku Sudah Pengalaman Rasakan Macet Parah saat Nonton Konser di JIS, RK: Sampai 4 Jam Keluarnya
Bacagub Jakarta Ridwan Kamil. (Suara.com/Fakhri)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ia mengatakan, jika penonton memarkirkan kendaraan di Ancol, maka kemacetan bisa berkurang drastis.

Bruno Mars saat menggelar konser hari pertama di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Rabu (11/9/2024). [Suara.com/Tiara Rosana]
Bruno Mars saat menggelar konser hari pertama di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Rabu (11/9/2024). [Suara.com/Tiara Rosana]

"Kalau seandainya mereka mau parkir saja di sana (kantong parkir) Jadi penonton paham nih, disiplin mereka mau parkir," ucapnya.

"Padahal pintu parkir dengan pintu ke JIS itu jalan kaki deket loh. Disayangkan kemarin lowong banget kosong parkirnya, padahal kami sudah menyediakan itu," lanjut Ikhwan.

Karena itu, untuk dua hari konser tersisa, Ikhwan mengimbau penonton memarkiran kendaraan di tempat yang disediakan. Di lokasi 100 petugas juga sudah diturunkan demi menghalau kendaraan tak memarkirkan kendaraannya di parkiran liar.

"Yang menimbulkan kemacetan kan parkir di situ (sembarangan). Kami sudah gebah sih, kami sudah halau mereka untuk masuk ke parkir tapi lagi-lagi kembali," jelasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI