5. Ke Final Indonesia Masters, Mata Greysia / Apriyani Sampai Kunang-Kunang
![Pasangan ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, memenangi laga semifinal Indonesia Masters 2020 melawan Kim So Yeong/Kong Hee Yong (Korsel) di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (18/1). [Humas PBSI]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/01/18/56357-greysia-poliiapriyani-rahayu.jpg)
Pertandingan yang menguras tenaga dirasakan pasangan Greysia Polii/Apriyani Rahayu di babak semifinal Indonesia Masters 2020, Sabtu (18/1).
Bertanding di Istora Senayan, Jakarta, Greysia/Apriyani mendapat perlawanan alot dari wakil Korea Selatan, Kim So Yeong/Kong Hee Yong.