Dana PEN Telah Tersalurkan Rp 304 Triliun hingga Akhir September

Rabu, 30 September 2020 | 17:57 WIB
Dana PEN Telah Tersalurkan Rp 304 Triliun hingga Akhir September
Wamen BUMN Budi Gunadi Sadikin di Jakarta Convention Center. [Suara.com/M Fadil]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dimana realisasinya terdiri dari program Padat Karya Tunai Rp 12,8 triliun, cadangan perluasan Rp 2,5 triliun, cadangan DAK fisik Rp 6,3 triliun, DID pemulihan nasional Rp 3,8 triliun.

Sedangkan program pembiayaan korporasi hingga saat ini realisasinya masih nol dari pagu Rp 53,57 triliun.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI