“Segalanya tidak sama seperti dulu dan tidak akan pernah sama karena Bitcoin telah menghancurkan hidup saya, atau mungkin saya membiarkannya menghancurkan hidup saya,”ujarnya.
Pelajaran yang dapat kita ambil dari kisah ini, terlepas dari kebenarannya, adalah untuk menyimpan kunci pribadi di dalam tempat yang mudah untuk di akses.
Selain menyimpan di perangkat teknologi, ada baiknya juga ditulis secara manual di selembar kertas dan disimpan di tempat yang mudah untuk diingat.