Sebelum menjabat sebagai Hakim Konstitusi Prof Mahfud MD pernah menjabat sebagai Menteri Pertahanan RI periode 2000 hingga 2001, lalu Menteri Kehakiman dan HAM pada 2001. Berlanjut sebagai Wakil Ketua Umum Dewan Tanfidz DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) periode 2002 hingga 2005.
Kontributor : Nadia Lutfiana Mawarni