Mudah dan Cepat! Begini Cara Kirim THR dengan QRIS Transfer BRImo

Agung Pratnyawan Suara.Com
Senin, 08 April 2024 | 15:49 WIB
Mudah dan Cepat! Begini Cara Kirim THR dengan QRIS Transfer BRImo
Cara Kirim THR dengan QRIS Transfer BRImo - Ilustrasi pengguna ponsel. [Envanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  1. Login BRImo dan pilih "QRIS Transfer".
  2. Scan Kode QR dari penerima.
  3. Masukkan nominal transaksi dan pilih sumber dana yang diinginkan.
  4. Konfirmasi transaksi dengan PIN dan transaksi berhasil.

Cara menerima dana dengan QRIS BRI:

  1. Pilih fitur QRIS Transfer, kemudian pilih Tampilkan QR.
  2. Pilih rekening tujuan yang akan menerima uang.
  3. Pilih, Input Nominal Sendiri atau tampilan QR
  4. Masukkan PIN transaksi.
  5. Kode QR terbentuk dan punya expiry time selama 5 menit.
  6. Penerima uang menerima notifikasi sukses terima transfer uang dari pengirim.

Kedua transaksi ini tidak hanya bisa dilakukan antar bank, tapi bisa juga kepada bank lain dan aplikasi-aplikasi keuangan lainnya.

QRIS Transfer memiliki dua pilihan cara transfer, yaitu dengan meng-input manual nominal transfer yang diinginkan atau scan langsung kode QR dengan nominal transfer yang sudah dimasukkan penerima uang.

Bagi yang belum punya rekening BRI, bisa juga membuka tabungan baru melalui BRImo lebih dulu agar bisa memanfaatkan QRIS Transfer.

Buka Rekening BRI Lewat BRImo

Bagi nasabah baru, ikuti langkah-langkah mudah berikut ini untuk membuka rekening BRI melalui aplikasi BRImo:

  1. Download BRImo lalu buka aplikasinya dan pilih "Belum Punya Rekening BRI".
  2. Pilih produk tabungan yang diinginkan dan kantor cabang pengelola rekening.
  3. Foto KTP dan isi data diri.
  4. Konfirmasi data melalui kode OTP yang dikirimkan melalui SMS dan link di email.
  5. Lakukan perekaman wajah sesuai instruksi.
  6. Konfirmasi data utama, pribadi, alamat lalu checklist Syarat dan ketentuan.
  7. Buat username dan password BRImo.
  8. Pembukaan rekening BRI telah berhasil dan akun BRImo sudah aktif.

Lebaran kali ini, bagikan kebahagiaan dan momen spesial bersama keluarga dan orang terkasih dengan QRIS Transfer. Kirim THR dengan mudah, aman, dan praktis melalui aplikasi BRImo.

Tinggalkan cara tradisional yang ribet dan beralih ke QRIS Transfer. Bagikan kebahagiaan dan momen spesial bersama keluarga dan orang terkasih dengan mudah, aman, dan praktis.

So, kalau ingin mendapatkan informasi lebih lanjut tentang bagi THR lewat fitur QRIS Transfer di BRImo, kamu bisa simak di sini. Segera download BRImo melalui App Store, Play Store dan Huawei AppGallery sekarang juga.

Baca Juga: Rahasia Kelola THR: Pisahkan di Rekening Lain, Mudah Buka Rekening BRI Lewat BRImo

Untuk informasi lengkap, kamu bisa follow Instagram @bankbri_id. BRImo lebih mudah dan serba bisa! #BRImo #BRImoMudahSerbaBisa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI