Dan terakhir nominasi kategori Information And Communication Technology (ICT) Bidang Kesehatan masing-masing yaitu Aplikasi HEROES (Health Education and Teenager Online Screening), Jakarta Selatan, DKI Jakarta; BILINORM, A SMARTPHONE BASED DECISION SUPPORT TOOL ON NEONATAL HYPERBILIRUBINEMIA MANAGEMENT, Kota Surabaya, Jatim; Bumilku, Kabupaten Kulonprogo, DIY; Darah Kita, Kabupaten Gowa, Sulsel; e-KASIH (Komunikasi Ayah Siaga dan Ibu Hamil), Jakarta Selatan, DKI Jakarta; Lawan COVID-19 harus STRONG, Kota Semarang, Jateng; Maternal Death Notification, Jakarta Pusat, DKI Jakarta; Model Aplikasi Pencegahan Resiko Tinggi Komplikasi Kehamilan dan Persalinan yang Terencana dan Ant, Kota Bandar Lampung, Lampung; SATE Krembung, Kabupaten Sidoarjo, Jatim; dan TB Tracker, Kota Depok, Jabar.
BIkin Inovasi di Bidang Kesehatan, 10 Peneliti Ini Jadi Finalis IHIA IV
Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Sabtu, 07 November 2020 | 01:50 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
- 1
- 2
BERITA TERKAIT
Tunggakan BPJS Kesehatan Bisa Dicicil, Berikut Syaratnya
05 Mei 2025 | 12:00 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI