Pakar Ingatkan Pentingnya Asupan Vitamin D untuk Hindari Keparahan COVID-19

Selasa, 22 Juni 2021 | 15:55 WIB
Pakar Ingatkan Pentingnya Asupan Vitamin D untuk Hindari Keparahan COVID-19
Ilustrasi suplemen vitamin D. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Padahal, penelitian lain menunjukkan bahwa pemberian calcifediol, sejenis vitamin D secara signifikan mengurangi kebutuhan ICU untuk pasien Covid-19.

Namun, para ahli mengatakan Vitamin D meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan membantu melawan penyakit seperti COVID-19.

Suplemen ini ditemukan dalam sumber makanan seperti salmon dan ikan berlemak lainnya, kuning telur, jamur, dan makanan yang diperkaya dengan vitamin, seperti susu. Hal ini membutuhkan paparan sinar matahari untuk mengaktifkan dalam tubuh.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI