3 Alasan Pentingya Konsumsi Makanan Tinggi Antioksidan

Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Kamis, 30 September 2021 | 07:30 WIB
3 Alasan Pentingya Konsumsi Makanan Tinggi Antioksidan
ilustrasi brokoli (pixabay).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Meningkatkan kekebalan tubuh dan kesehatan secara keseluruhan

Antioksidan memiliki kemanpuan untuk melindungi dari radikal bebas dan menjaga struktur sel agar tetap baik serta membantu meningkatkan kekebalan tubuh.

Antioksidan seperti beta karoten membantu melindungi terhadap penyakit jantung, kanker, pernapasan, radang sendi dan diabetes. Terlebih lagi, antioksidan berupa Vitamin C bermanfaat untuk meningkatkan penglihatan, rambut, dan kesehatan kulit.

Jadi jika kamu ingin melakukan diet, tambahkanlah makanan kaya akan antioksidan yang dapat memberikan kesehatan tubuhmu. 

Penulis: Elisa Naomi Hutapea

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI