Studi Klinis Selidiki Interval Dosis Vaksin Covid-19 yang Tepat bagi Ibu Hamil

Kamis, 30 September 2021 | 10:13 WIB
Studi Klinis Selidiki Interval Dosis Vaksin Covid-19 yang Tepat bagi Ibu Hamil
Ilustrasi Ibu Hamil. (Pixabay/Cparks)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Para ahli pun mengatakan bahwa wanita tidak perlu menunda kehamilan setelah suntik vaksin Covid-19. Karena, tidak ada bukti bahwa vaksin Covid-19 memiliki efek pada kesuburan atau peluang Anda untuk hamil.

JCVI telah merekomendasikan bahwa vaksin Covid-19 juga aman bagi ibu menyusui. Royal College of Obstetricians and Gynecologists menyatakan bahwa vaksinasi adalah cara terbaik untuk melindungi diri dari risiko penularan virus corona Covid-19 selama masa kehamilan, baik bagi ibu maupun bayinya.

Hal ini termasuk risiko perawatan intensif dan kelahiran prematur akibat virus corona Covid-19 pada ibu hamil maupun bayi dalam kandungannya.

"Pastikan Anda memahami lebih banyak mengenai vaksin Covid-1 jika ingin melakukan vaksinasi selama masa kehamilan," kat JCVI dikutip dari Express.

Apalagi vaksin Covid-19 bukanlah vaksin yang mengandung virus corona Covid-19 hidup, sehingga vaksin Covid-19 tidak akan bisa menyebabkan infeksi virus corona pada ibu hamil dan bayinya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI