Jadi, orang yang terinfeksi secara alami akan mengembangkan antibodi yang lebih baik daripada lainnya, Bila ditambah dengan vaksinasi, maka kekebalannya akan lebih 'luas' dan bisa mendorong wabah menjadi endemik.
Menggunakan data ini, peneliti menemukan jumlah waktu yang tepat agar virus corona menjadi endemik adalah 1.437 hari atau di bawah empat tahun sejak awal pandemi Covid-19.