Ahli saraf Membagikan Tips agar Otak Lebih Sehat, Salah Satunya Tidak Begadang!

Jum'at, 26 Agustus 2022 | 20:27 WIB
Ahli saraf Membagikan Tips agar Otak Lebih Sehat, Salah Satunya Tidak Begadang!
Ahli saraf membagikan tips agar otak tetap sehat (TikTok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pernyataannya sesuai dengan sebuah penelitian yang dilakukan selama 30 tahun terhadap 550 orang Inggris paruh baya.

Mereka menemukan bahwa orang yang banyak minum alkohol memiliki risiko tinggi mengalami kerusakan otak pada bagian yang memengaruhi memori dan navigasi spasial.

Hal lain yang dapat menyehatkan otak adalah berolahraga secara teratur.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI