Seorang seorang nelayan, Yurnaldi menyampaikan kesulitannya dalam mendapatkan BBM jenis solar. Bahkan, ia mengaku beberapa anak nelayan terpaksa putus sekolah karena tidak memiliki biaya.
"Saya berharap apabila Pak Anies terpilih menjadi presiden persoalan BBM ini dapat teratasi," harapnya.