Dosen dari Gaza Ngajar Online Mahasiswa Indonesia dan 5 Berita Viral Lainnya

Jum'at, 06 Agustus 2021 | 16:07 WIB
Dosen dari Gaza Ngajar Online Mahasiswa Indonesia dan 5 Berita Viral Lainnya
Viral Dosen dari Gaza Ngajar Online Mahasiswa Indonesia (TikTok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Pakai Behel 4 Tahun, Gigi Depan Wanita Hilang, Ini Alasan di Baliknya

Viral video curhatan wanita yang gigi depannya hilang usai memakai behel atau kawat gigi. Behel merupakan alat bantuan yang dipakai untuk merapikan gigi. Butuh waktu yang cukup lama untuk mendapatkan gigi rapi sesuai dengan yang diinginkan.

Salah satunya seperti cerita wanita yang viral di TikTok ini. Sedikitnya 6 juta pengguna TikTok menyaksikan videonya. Empat tahun memakai behel, hasil akhirnya tak sesuai dengan apa yang diharapakan. 

Ilustrasi pemasang behel gigi (Foto: Antara)
Ilustrasi pemasang behel gigi (Foto: Antara)

BACA SELENGKAPNYA

6. Viral Buket Bunga Sultan, Isinya Uang Dolar Bisa Langsung Buat Beli Mobil

Viral buket bunga yang berisi rangkaian uang dolar di media sosial. Penampakan buket bunga tersebut diunggah oleh akun TikTok Baletonflowerchef.

Video yang telah disaksikan 600 ribu pengguna TikTok itu memperlihatkan pesanan bunga dari toko bunga milik pemilik akun.

Viral Buket Bunga Sultan (TikTok)
Viral Buket Bunga Sultan (TikTok)

BACA SELENGKAPNYA

Baca Juga: Ketahui Makna Warna pada Bunga Tulip, Ada yang Jadi Simbol Cinta Tak Terbalas

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI