1.140 Warga Sunter Agung Disebut Positif Covid-19, Lurah Ragukan Kebenaran Data

Kamis, 10 Februari 2022 | 18:41 WIB
1.140 Warga Sunter Agung Disebut Positif Covid-19, Lurah Ragukan Kebenaran Data
Ilustrasi--pemulasaraan jenazah yang dilaksanakan di Sunter Agung, Tanjung Priok, Jakarta Utara. (Antara)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Jadi memang ada perbedaan data, kami lagi nunggu konfirmasi. Kalau ada kami awasi, kalau enggak ada ya mungkin ada yang numpang KTP,” tuturnya.

Ia pun yakin setelah penghitungan ulang jumlah pasien positif Covid-19 di wilayahnya tidak mencapai 1.000 orang.

“Tapi ini kalau kami cek bisa drop ini, enggak sampai 1.000 saya yakin,” pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI