Update Formasi CPNS dan PPPK 2023, Pendaftaran Dibuka Bulan September!

Jum'at, 21 Juli 2023 | 20:15 WIB
Update Formasi CPNS dan PPPK 2023, Pendaftaran Dibuka Bulan September!
Ilustrasi PNS. (Dok. Litbang Kemendagri) Update Formasi CPNS dan PPPK 2023, Pendaftaran Dibuka September 2023

Suara.com - Kabar gembira dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) bahwa rekrutmen CPNS maupun PPPK akan segera dibuka. Seleksi CPNS 2023 akan dibuka pada September 2023 mendatang bersamaan dengan rekrutmen PPPK. Agar tidak ketinggalan informasi, cermati rincian formasi CPNS dan PPPK 2023 terbaru dalam artikel berikut ini. 

Mentri PANRB, Abdullah Azwar Anas mengungkapkan bahwa formasi CPNS yang dibuka tahun ini akan lebih besar. Adapun jumlah formasi rekrutmen CASN di tahun ini berjumlah 1.030.751 formasi untuk keperluan di kementerian/lembaga dan pemerintah daerah. 

Hingga saat ini, Kementerian PANRB masih menunggu adanya usulan formasi untuk CASN 2023 dari Kementerian Lembaga (KL) dan pemerintah daerah (pemda). 

Formasi CPNS dan PPPK 2023 Terbaru 

Berikut adalah rincian lengkap formasi CPNS dan PPPK 2023 terbaru baik untuk instansi pusat maupun daerah: 

1. Instansi Pusat 

• CPNS Dosen: 15.858 formasi 

• CPNS Tenaga Teknis Lainnya: 18.595 formasi 

• PPP3 Dosen: 6.742 

Baca Juga: Syarat Pendaftaran CPNS 2023, Persiapkan dari Sekarang!

• PPPK Tenaga Guru: 12.000 

• PPPK Tenaga Kesehatan: 12.719 

• PPPK Tenaga Teknis Lainnya: 15.205 

2. Instansi Daerah 

• PPPK Guru: 580.202 formasi 

• PPPK Tenaga Kesehatan: 327.542 formasi 

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI