Parade Senja di Akmil bakal Dihadiri Mantan Presiden, SBY dan Jokowi Dikabarkan Merapat ke Magelang

Kamis, 27 Februari 2025 | 14:50 WIB
Parade Senja di Akmil bakal Dihadiri Mantan Presiden, SBY dan Jokowi Dikabarkan Merapat ke Magelang
Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian saat memberi keterangan pada wartawan di Akmil Magelang, Jawa Tengah, Kamis (27/2/2025). [Hiskia/Suarajogja.id]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Pak SBY materinya yang pasti tentang kepemimpinan," imbuh Wakil Menteri Dalam Negeri (wamendagri) RI, Bima Arya ditemui wartawan, Kamis siang.

Berdasarkan catatan Bima Arya, ada 477 wakil kepala daerah yang sudah hadir sejak pagi untuk mengikuti retreat. Sementara itu sisanya izin dengan berbagai alasan termasuk sakit.

"Catatan kami ada 477 wakil kepala daerah sisanga izin karena sakit dan lain-lain," ujar dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI