5. Hasil FP2 MotoGP Jepang: Quartararo Tercepat, Yamaha Tak Terbendung
![Pebalap Yamaha Petronas SRT, Fabio Quartararo, memacu motornya pada balapan MotoGP Thailand di Sirkuit Buriram, Minggu (6/10/2019). [AFP/Lillian Suwanrumpha]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2019/10/18/57501-fabio-quartararo.jpg)
Dominasi Yamaha pada sesi latihan bebas MotoGP Jepang di Sirkuit Motegi tak terbendung. Ini setelah Fabio Quartararo keluar sebagai yang tercepat di latihan bebas kedua (free practice 2/FP2), Jumat (18/10/2019).
Pebalap Petronas Yamaha SRT itu mengukir waktu tercepat 1 menit 44,764 detik pada FP2 MotoGP Jepang.